Klaten - Tekan Penyebaran Covid-19 Babinsa Melakukan Pendataan Dengan Aparatur Desa Dalam Giat Komsos Tekan Penyebaran Covid-19 Babi...
Klaten
- Tekan Penyebaran Covid-19 Babinsa Melakukan Pendataan Dengan Aparatur Desa Dalam Giat Komsos
![]() |
Tekan Penyebaran Covid-19 Babinsa Melakukan Pendataan Dengan Aparatur Desa Dalam Giat Komsos |
Koramil12/Manisrenggo Ditengah maraknya penyebaran COVID-19 babinsa desa Tanjung Sari serka catur widodo mengoptimalkan peran garda terdepan di tingkat desa dan kelurahan untuk melakukan pencegahan penyebaran virus corona (Covid-19) Bintara Pembina Desa (Babinsa), bersama kepala desa atau lurah dan Puskesmas diajak untuk mendata seluruh warga yang baru datang dari luar kota dan luar negeri.
Desa/kelurahan
dan Puskesmas bareng Babinsa dan Bhabinkamtimbas akan lebih aktif melakukan
pendataan warga. Bagi mereka yang baru datang dari luar negeri/kota yang telah
terjangkit, maka masuk OTG (Orang Tanpa Gejala)," ujar serka catur widodo,
Rabu (8/4/2020).
Tekan Penyebaran Covid-19 Babinsa Melakukan Pendataan Dengan Aparatur Desa Dalam Giat Komsos
![]() |
Tekan Penyebaran Covid-19 Babinsa Melakukan Pendataan Dengan Aparatur Desa Dalam Giat Komsos |
Warga yang baru datang dari perantauan, kata
Asal, bakal diperiksa suhu tubuh oleh petugas kesehatan dan pendataan informasi
lokasi perantauan. Selanjutnya, akan diadakan karantina mandiri bagi perantau
yang datang dari wilayah zona merah.
Para
perantau harus lapor ke RT/RW, dan kalau ada gejala maka wajib lapor dulu ke
puskesmas dan akan dipantau terus. Mereka juga wajib melakukan karantina diri
selama 14 hari, tidak boleh menolak. Masyarakat yang nantinya akan melakukan
pengawasan, " tegas serka catur.
Pemantauan
juga bakal dilakukan selama 24 jam untuk isolasi mandiri bagi warga yang baru
saja datang dari luar kec Manisrenggo, terutama dari daerah zona merah. "Isolasi mandiri wajib dilakukan, tidak
boleh menolak," pungkasnya. Pendim Klaten
COMMENTS