Klaten - Babinsa Dan Babinkamtibmas Gencarkan Penyemprotan Disinfektan Secara Berkala Babinsa Dan Babinkamtibmas Gencarkan Penyemprot...
![]() |
Babinsa Dan Babinkamtibmas Gencarkan Penyemprotan Disinfektan Secara Berkala |
Serma Joko Isworo
Babinsa Koramil 04/Pedan Kodim 0723/klaten Melaksanakan penyemprotan
Disinfektan Secara Berkala di Desa Bendo kecamatan Pedan. (Selasa 07/04/2020)
Untuk mencegah
penyebaran virus corona (Covid-19), Babinsa dan Bhabinkamtibmas
Melaksanakan penyemprotan secara berkala bersama warga Dukuh Pencil Rt 06,07 Rw
03 Desa Bendo Kecamatan Pedan. Penyemprotan Disinfektan tersebut tidak hanya di
tempat umum melainkan sampai di rumah Warga.
Terkait bayaknya masyarakat
yang mudik dari luar daerah klaten Serma Joko Isworo ( Babinsa Desa Bendo )
Menyampaikan ke pada warga masyarakat " Untuk kegiatan penyemprotan ini
tidak hanya 1 kali saja , Melainkan kita harus melaksanakan penyemprotan Secara
berkaka agar penularan Virus Corona (Covid-19) dapat di hentikan secara
maksimal Dan kami Menghimbau kepada warga masyarakat yang baru datang dari luar
daerah kabupaten klaten agar melaksanakan Isolasi diri selama 14 hari "
Tegasnya Serma Joko Isworo
Babinsa Dan Babinkamtibmas Gencarkan Penyemprotan Disinfektan Secara Berkala
![]() |
Babinsa Dan Babinkamtibmas Gencarkan Penyemprotan Disinfektan Secara Berkala |
Sementara itu, Darsono
selaku Ketua Rw 03 Desa Bendo
menyampaikan Ucapan terimakasih sebesar-besarnya kepada Babinsa dan
Babinkamtibmas yang selalu hadir di masyarakat dan terimakasih atas Himbauannya
tentang Covid-19. Semoga Virus Corona di Indonesia dapat di hentikan. Ujar
Darsono.Pendim Klaten
COMMENTS