Klaten - Bertempat di Dukuh Ngebong Rt.03/Rw 06 Desa Delanggu Kecamatan Delanggu Kabupaten klaten telah dilaksanakan proses pemakaman je...
Klaten
- Bertempat di Dukuh Ngebong Rt.03/Rw 06 Desa Delanggu Kecamatan Delanggu Kabupaten
klaten telah dilaksanakan proses pemakaman jenazah secara protokol kesehatan
atas nama alm. HD yang meninggal di RS dr.oen surakarta oleh tim BPBD kabupaten
klaten dan relawan. Senin 08/02/2021
Turut
hadir pada kegiatan pemakaman protokol kesehatan covid 19 tersebut di antaranya
Purwanto Kepala Desa Delanggu, Babinsa Pelda Sapta Setiyana, Bhabinkamtibmas Bripka
Slamet Riyadi, Bidan Desa Rika serta perwakiln RT dan RW.
Kepala
Desa menyampaikan turut berduka cita
yang mendalam dan semoga almarhum di tempatkan di tempat yang layak di sisinya.
“
Seperti yang kita ketahui bersama,pemakaman akan di laksanakan secara protokol
kesehatan oleh tim BPBD klaten,di harapkan kegiatan pemakaman berjalan
lancar,pihak keluarga di berikan ketabahan, " tambah Purwanto.
Sementara
itu, Babinsa menghimbau agar warga
jangan berkerumun tetap memakai masker, jaga jarak dan patuhi protokol
kesehatan.
“
Kami babinsa dan bhabinkamtibmas desa
delanggu akan tetap bersinergi untuk pendampingan dan pengamanan proses
pemakaman di wilayah binaan kami ini. "Ucap Pelda Sapta. (Red)
COMMENTS